Inilah Pohon Tempat Rosulullah Berteduh, Yang Masih Ada Sampai Saat ini

Wednesday, 8 July 2015

Nabi hidup beberapa ribu th. waktu lalu. Tetapi ada peninggalan jejak Nabi yang masih tetap ada sampai saat ini. Suatu pohon. Pohon zaman dahulu sudah pasti, masih tetap tumbuh subur. Sesungguhnya pohon itu seperti apa sih? Lantas bagaimanakah sejarahnya...

Shalat Tarawih Tercepat di Dunia,23 rakaat dalam 15 Menit

Thursday, 2 July 2015

Nurhasanblogger - Salah satu ibadah sunnah yang begitu lekat kaitannya dengan bulan suci Ramadan adalah salat Tarawih dan salat Witir Yap, usai melaksanakan salat Isya', masjid-masjid bakal dipenuhi jamaah yang melakukan salat Tarawih dan Witir bersama-sama. Jumlah rakaat salat Tarawih pun beragam. Mungkin di daerah kalian ada yang delapan rakaat Tarawih dan tiga rakaat Witir dengan surat panjang atau 20 rakaat Tarawih dan tiga rakaat Witir dengan bacaan surat relatif pendek. Namun jika...

Dimana Zakat Fitrah di Tunaikan bila tinggal di Dua Kota

Wednesday, 1 July 2015

Di mana zakat fitrah ditunaikan? Misalnya keseharian kita di Jakarta, namun pas mudik berada di Jogja. Kita pun melaksanakan shalat ‘ied di Jogja. Apakah zakat ditunaikan di Jogja atau di Jakarta? Asalnya, zakat fitrah disalurkan di negeri tempat seseorang mendapatkan kewajiban zakat fitrah yaitu di saat ia mendapati waktu fithri (tidak berpuasa lagi). Karena wajibnya zakat fithri ini berkaitan dengan sebab wajibnya yaitu bertemu dengan waktu fithri. Lihat Al Mawsu’ah Al Fiqhiyah, 23:...

Tanpa Melakukan Itikaf, Apa Bisa Mendapatkan Malam Lailatul Qadar?

Ada yang berkecil hati karena tidak bisa melakukan i’tikaf di masjid, lantas ia menilai bahwa ia tidak bisa mendapatkan keutamaan lailatul qadar. Apakah benar sangsi demikian? Perlu dipahami, para ulama salaf berpendapat bahwa keutamaan lailatul qadar itu akan diperoleh oleh setiap muslim yang diterimanya amalnya di malam tersebut....

Baca Al-Qur'an Logat Jawa,Haramkah??

Assalamu 'alaikum warahmatullahi wabarakatuh,Dalam masalah ini memang wajar terjadi perbedaan pandangan di antara banyak pihak. Sesama pihak-pihak yang memang ahli di bidang ilmu baca Al-Quran, yaitu para qari dan ulama qiraat pun kita menemukan perbedaan pendapat.Dan lucunya, perbedaan pendapat ini pun menular juga di kalangan yang bukan ahlinya, yaitu mereka yang bukan qari' dan bukan pula ulama ahli qiraat. Mereka yang boleh jadi baca Qurannya pun masih ngalor-ngidul, blang bentong ...
\
\
Copyright © 2010 - 2025. | Blognya Bang ACHAN | Powered By : Blogger | Desain Template By : Nurhasan Blogger | All Rights Reserved.