Jenis-Jenis Sound Card

Monday, 18 October 2010

Sound Card adalah perangkat keras computer yang berfungsi untuk mengolah data berupa audio atau suara. Sound Card dibedakan menjadi dua jenis berdarsarkan fisiknya. Sound card memiliki format tata suara yang mendukung system keluaran suara, misalnya sound yang memiliki 4 chanel harus menggunakan...

Jenis-Jenis Power Supply

Monday, 4 October 2010

Jenis-Jenis Power Supply yang terdapat pada kebanyakan komputer sekarang ini terbagi menjadi dua jenis. Kedua jenis power supply tersebut adalah Power Supply AT dan Power Supply ATX. Dari kedua jenis power supply tersebut memiliki beberapa perbedaan dan fungsinya. Power supply sendiri sejatinya adalah peragkat keras yang terdapat dalam CPU computer yang berfungsi untuk mengatur daya atau tegangan yang dibutuhkan oleh komponen-komponen yang terdapat pada peralatan komputer. Beberapa...

Jenis-Jenis Optical Drive

Wednesday, 11 August 2010

Komputer sekarang pasti sudah dilengkapi oleh salah satu atau lebih optical drive, baik itu CD-ROM, CD-RW, DVD-ROM, DVD Combo, atau DVD RW ataupun yang sudah support Bluray. Bedanya apa sih? 1   CD-ROM adalah drive yang hanya diperuntukkan membaca kepingan CD baik CD ROM, CD Audio, CD mp3, VCD, CD-Picture, dsb. Baik CD berukuran normal 12 cm atau CD Mini yang berukuran 8 cm. ...

Jenis-Jenis Hardisk Komputer

Wednesday, 14 July 2010

isimpan sebagai pulsa magnetik pada piringan metal yang berputar terintegrasi. (sumber inspirasi: artikelfathur) Data akan disimpan dalam lingkaran  kosentris yang biasa disebut dengan track. Tiap track dibagi menjadi beberapa bagian yang biasa dikenal sebagai sektor. Untuk melakukan baca...

Jenis-Jenis Processor Komputer

Wednesday, 9 June 2010

Processor sering disebut sebagai otak dan pusat pengendali computer yang didukung oleh kompunen lainnya. Processor adalah sebuah IC yang mengontrol keseluruhan jalannya sebuah sistem komputer dan digunakan sebagai pusat atau otak dari komputer yang berfungsi untuk melakukan perhitungan dan menjalankan...

Jenis-Jenis RAM Komputer

Tuesday, 8 June 2010

RAM (Random Acces Memory) adalah sebuah perangkat keras yang berfungsi menyimpan data dan instruksi program yang akan dan sudah dieksekusi oleh prosesor. Penyimpanan RAM bersifat sementara, ini artinya setelah komputer dimatikan, RAM akan dikosongkan lalu akan diisi data baru yang diperlukan saat komputer dinyalakan dan dipergunakan. Berbeda dengan tape magnetik atau disk yang harus diakses secara berurutan, isi dari RAM dapat diakses secara random atau tidak mengacu pada letak datanya....

Jenis-Jenis VGA Card

Monday, 24 May 2010

Secara umum VGA terdapat dua macam jenis, yakni : 1. VGA On-Board adalah VGA yang sudah terintegrasi pada MotherBoard. VGA On Board menggunakan  RAM sebagai Memory VGA alias Share Memory, Ada dua tipikal dalam dunia kartu grafis onboard, yaitu : Telah memiliki memori RAM yang tertanam pada...

Jenis-Jenis Heatsink Fan (Pendingin) Processor

Saturday, 8 May 2010

Blogger news Zhaed Q RastafaraBuat Lencana Anda Macam – macam Heatsink Fan (pendingin processor) Haetsink Fan Mengenal macam – macam Pendingin Processor | Sudah beberapa lama kita menggunakan Pc atau computer? Ada yang baru bahkan ada yang sudah lama hampir puluhan tahun. Tapi sangat jarang sekali yang mengetahui tentang detail dari computer yang dipakainya. Pendinginan komputer atau pendinginan CPU adalah tindakan mengurangi atau menghilangkan panas  dari...

Cara Install Windows XP Lengkap dengan Gambar

Wednesday, 10 March 2010

Windows XP adalah suatu sistem pengoperasian (operating system) yang paling banyak dipakai sampai saat ini karena selain kemudahan dalam pemakaiannya Windows XP digunakan sebagai standarisasi pembelajaran yang di pakai oleh sekolahan-sekolahan dan perguruan tinggi pada umumnya.Untuk melakukan penginstalan windows xp diperlukan ketelitian dan kesabaran dalam prosesnya karena memerlukan waktu yang lumayan lama.Ada beberapa jenis windows xp diantaranya windows xp professional, Home Edition,...

Jenis-Jenis Matherboard/Maiboard Komputer

Thursday, 11 February 2010

Jenis Jenis Motherboard AMD Beserta Hardware AMD Mainboard Chipset Ram VGA Lain-Lain Asus M4N68T-M V2 NF630A ddr3/1333x2 PCIE VGL Asus M4A78LT-M Plus AMD760G ddr3/1333x2 PCIE VGL,DVI ...
\
\
Copyright © 2010 - 2025. | Blognya Bang ACHAN | Powered By : Blogger | Desain Template By : Nurhasan Blogger | All Rights Reserved.